Menu Close

Journal IJIMS (Indonesian Journal of Islam and Muslim Societies) adalah jurnal di Program Pasca Sarjana IAIN Salatiga. Jurnal ini membahas seputar bidang kemanusiaan dan ilmu sosial dengan tujuan menjembatani celah antara pendekatan teori dan praktek dalam studi keislaman, memberikan solusi masalah dikotomi antara Islam ‘orthodox’ dan ‘heterodox’. Keduanya kemudian dihubungkan: tradisi tekstual menunjukkan bahwa Islam, selain sebagai ajaran keagamaan, juga sebagai cara menyelesaikan tantangan-tangan hidup bidang sosial dan ekonomi. Jadi, jurnal ini mengundang irisan antara beberapa disiplin dan cendekiawan. Atau dengan kata lain, para penulis junal ini meminjam dari banyak disiplin keilmuan termasuk ilmu sosial dan kemanusiaan.

Untuk saat ini, IJIMS telah terindeks oleh Crossref, Index Copernicus, Index Islamicus dan masih banyak lagi. Selain itu IJIMS telah mendapatkan akreditasi nasional (A) dari Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Indonesia.

Laman web: http://www.ijims.iainsalatiga.ac.id

Leave a Reply